HOT! Ternyata Chrome Dapat Membunuh Baterai Laptopmu

HOT! Ternyata Chrome Dapat Membunuh Baterai Laptopmu
Di Posting Oleh : NAMA BLOG ANDA (NAMA ANDA)
Kategori : Artikel Tekno Tekno News

Selamat malam, bagi sobat jemari yang ingin baterai laptopnya menjadi lebih awet sebaiknya anda menggunakan browser selain Chrome. Digital Citizen telah menguji coba beberapa browser terkenal pada laptop Windows 10 dan ternyata Chrome yang paling boros baterai.
Dalam tes tersebut, Digital Citizen menggunakan tiga laptop Windows 10 yaitu Asus Zenbook  UX305F, Surface Pro 3 dan Toshiba Portege Z20t-B. dalam penelitian tersebut menunjukkan bahwa Chrome lebih boros 10-28% dibandingkan dengan Internet Explorer di ketiga perangkat tersebut.
Digital Citizen juga menjelaskan bahwa Internet Explorer dan juga Microsoft Edge adalah sebuah browser yang tepat apabila anda ingin melakukan penghematan baterai. Hal ini ditunjukkan ketika menggunakan Internet Explorer dan Microsoft Edge, ketiga perangkat tersebut lebih tahan selama 30-59 menit dibandingkan dengan menggunakan Google Chrome.
ilustrasi google chrome memakan RAM
Hal ini tidak mengejutkan karena memang Chrome sangat boros daya selain sekarang banyak memakan RAM, kali ini juga terlalu banyak memakan daya baterai. Google sendiri telah berjanji akan memperbaik masalah ini dan kita tunggu saja perkembangannya.

gizmo

0 Response to "HOT! Ternyata Chrome Dapat Membunuh Baterai Laptopmu"

Posting Komentar